Fungsi sensor hujan untuk mendeteksi terjadinya hujan atau tidak. Prinsip kerja sensor yaitu pada saat ada air hujan turun dan mengenai panel sensor maka akan terjadi proses elektrolisasi oleh air hujan, karena air hujan termasuk golongan cairan elektrolit yang dimana cairan tersebut akan menghantarkan arus listrik.
Intruksi :
- Hubungkan module sensor ke power supply +5V DC. Setelah itu led indikator pada moduakan menyala. Saat kondisi tidak adanya rintik hujan. Output digital akan berlogika HIGH. dan membuat led deteksi akan mati. sedangkan saat kondisi terdeteksi adanya tetsan air hujan. output digital mengeluarkan logika LOW dan LED deteksi akan menyala.
- Ketika tetesan air hujan menghilang. Nilai Outpt kembali menjadi HIGH.
- Keluaran sinyal analog (AO) dihubungkan dengan Arduino melalui fitur ADC untuk mendeteksi intensitas rintik air hujan ataupun disambungkan ke voltmeter DC dengan range maksimal 0-5 V.
- Keluaran sinyal digital (DO) bisa digunakan dengan Arduino maupun relay untuk mendeteksi adanya hujan atau tidak.
Video cara merangkai sensor hujan Arduino Uno :
Semoga artikel ini bermanfaat...
Terima Kasih
0 komentar :
Posting Komentar